r-tabel pada taraf signifikan 5% = 0,349 dan taraf signifikan 1% = 0,449. Dalam hal ini r-hitungny adalah 0,443 atau dapat dikatakan (r-hitung > r-tabel). Dengan demikian hasil perhitungan r-hitung lebih besar dari nilai r product moment atau r-tabel, baik dalam taraf 5% maupun dalam taraf 1%. Jadi berdasarkan penelitian yang penulis lakukan, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang positif antara bakat khusus terhadap penyesuaian diri peserta didik pada kelas VIII SMP 3 Brebes, Kecamatan Brebes, Kabupaten Brebes Tahun Pelajaran 2010 / 2011." />