rtabel pada taraf signifikan 5% atau 0,339 > 0,329. Hal ini berarti bahwa hipotesis kerja (Ha) yang diajukan terbukti signifikan atau dapat diterima. Sarannya, sekolah menyediakan sarana prasarana yang mendukung pelaksanaan bimbingan sosial. Untuk orang tua agar bekerjasama dengan guru pembimbing dalam memberikan perhatian baik secara materiil maupun moril untuk menumbuhkan dan mengembangkan ketrampilan sosial peserta didik. Dan untuk peserta didik, agar memanfaatkan layanan bimbingan sosial untuk menjalin interaksi dengan baik dan menjadi individu yang lebih baik lagi untuk diri sendiri, keluarga dan masyarakat." />